Inilah, Beberapa Tanaman Hias Teras Rumah Agar Terlihat Cantik !

 

Peace Lily

Tanaman hias menjadi bagian penting untuk memperindah dekorasi rumah, terlebih banyak orang yang mulai menanam dan merawat berbagai tanaman hias.

Beberapa Tanaman Hias Rumah : 

Baca Juga  :

1. Sirih Gading

Sirih Gading

Sirih gading adalah tanaman hias yang bertahan hidup di berbagai media tanam, bisa di tanah atau air. Warna daun-nya belang berwarna kuning cerah hingga kuning pucat. Sirih gading adalah tumbuhan merambat yang biasa di tanam orang sebagai penghias pekarangan atau ruangan.

2. Sirih Keraton

Sirih Keraton

Sirih keraton atau sirih wulung memiliki tekstur tebal dengan warna dasar daun hijau gelap dengan corak berwarna perak garis-garis daunnya warna merah. Sirih keraton memiliki keunikan di daunnya yang dapat menjadi ungu apabila terkena sinar matahari.

3. Calathea Leopardina

Calathea Leopardina

Memiliki leopardina karena mempunyai tampilan corak daun calathea tampak mirip dengan leopard dan warna dasar daun calathea leopardina cerah, hijau bercahaya.

4. Peace Lily

Peace Lily

Peace lily adalah tumbuhan hias berbunga berasal dari araceae yang tidak suka sinar matahari secara langsung, sehingga cocok diletakkan di teras rumah. Daun hijau yang lebar dan cerah serta bunga putih yang cantik, lily membuat suasa teras begitu tenang

5. Philodendron Brasil

Philodendron Brasil

Philodenron brasil  merupakan i tanaman berbunga keluarga Araceae Amerika Tengah dan Karibia. Tanaman satu ini hampir mirip dengan sirih gading,  corak kuningnya yang ada di tengah, hijau-hijaunya di pinggir. Daun philodendron brasil  cantik karena menyerupai bentuk hati.

Posting Komentar

Post a Comment (0)

Lebih baru Lebih lama